Selasa, 18 November 2008

u/ Windu:
Kedua fotonya sudah bagus menurut saya dari sisi komposisi dan aspek teknikalnya (ya, akan lebih baik jika f/nya dipersempit u ruang tajam yang lebih luas),sekarang tinggal mengasah konsep/ 'cerita', yaitu suatu makna yang ingin disampaikan.. fotonya akan bernilai lebih jika selain secara grafisnya menarik, juga disertai dengan konsep yang unik..

u/ gusman: (apa ada hubungannya dengan yessy gusman?.. =))
untuk tugas selanjutnya, yang akan dijadikan project, saya bebaskan tema yang ingin diangkat, namun masih berkaitan dengan arsitektur..pemulung, kuatirnya akan menjadi sebuah 'kisah' manusia, bukan ruang (arsitektur) nantinya jika tidak lihai mengaitkan dengan arsitektur..
dibandingkan dengan pilihan kedua; yaitu rumah/ bangunan kumuh,sudah sangat kuat arsitekturnya. saya sarankan ambil yang kedua. atau bisa dikembangkan menjadi: bangunan2 tua bersejarah yang 'terlewatkan'..bisa jadi menarik itu!

salam,
sampai ketemu jumat, j 3 sore, uts juga ya..=)

0 komentar:

FOTOGRAFI ARSITEKTUR UDAYANA

Karena kendala teknis, kami pindah ke blog baru ini. Sebelumnya, kami ada di arsnap.blogspot.com.
Bagi rekan2 mhs angkatan terdahulu, harap kontak melalui arsfotounud@gmail.com

Terima kasih kepada dosen pengampu mata kuliah:
bpk. widnyana sudibya, rumawan salain, dan susanta
serta mahasiswa yang membantu dalam persiapan blog ini,

salam,
gede sukarsana
kord. mata kuliah